3 Cara mengatasi Copy windows Is not Geunine
1. Melalui Resultant Set Of Policy ( RSOP )
Masuk ke Start Menu Program > ketik rsop.msc > Enter
Kemudian Root ke Computer Configuration/Windows Settings/Security Settings/System Services
Scroll ke bawah ke Plug And Play , untuk setingan Plug and Play seharusnya Not Defined.
Namun jika ternyata tidak Not Defined silahkan Double Klik pada Plug and Play dan pilih ke Automatic. Setelah itu buka CMD dan jalankan dengan perintah " gpupdate /force " > Enter
Selanjutnya Restart Komputer anda. Harusnya sudah bisa teratasi dengan langkah ini, tapi kalau belum silahkan lanjutkan dengan langkah ke 2.
2. Dengan Set Registry
Masuk Start Menu Program > Ketik regedit > Enter
Kemudian Root ke HKEY_USERS\S-1-5-20
Klik kanan pada S-1-5-20 kemudian tab dan Klik Permisions, Lalu pilih NETWORK SERVICE dan ceklis Allow pada Full Control terus OK.
Selanjutnya Restart Komputer Anda, Dan kalau sampai langkah ini masih belum teratasi bisa dengan cara ke 3.
3. Melalui CMD
Jalankan CMD dan pilih Run Administrator kemudian masukkan perintah
slmgr.vbs /upk lalu Enter
slmgr.vbs /rearm lalu Enter
Kemudian Restart Komputer Anda, Setelah itu jalan kan Windows Leader dan Restart kembali Komputer Anda.
Download Windows Leader